Ibunda SBY Wafat

MEDIA SELAYAR. Ibunda Presiden ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), Hj Siti Habibah binti Abdul Kohar wafat. Almarhumah disemayamkan di Puri Cikeas, Bogor, Jawa Barat, Sabtu (31/8/2019).
Almarhumah meninggal usai sempat dirawat di RS Mitra Keluarga Cibubur sekitar pukul 19:23 WIB Jumat (30/8), dalam usia 87 tahun.
Rencana Almarhumah akan dimakamkan di TPU Tanah Kusir.
SBY diberitakan oleh sejumlah media cukup terpukul atas duka ini. Ia ditinggal sang Istri Ani Yudhoyono dan sang Ibu ditahun yang sama. (***)
Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE
Trending Now
-
MEDIA SELAYAR. Perbuatan manipulasi dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia diartikan sebagai penggelapan; penyelewengan. Sehingga memanipulasi d...
-
MEDIA SELAYAR. Tradisi Mandi Safar atau dalam bahasa Selayar disebut "Anrio Sappara", kembali dilaksanakan oleh masyarakat Pulo Pa...
-
MEDIA SELAYAR. Ritual Mandi Safar (Anrio Sappara) dilaksanakan oleh masyarakat Pulo Pasi Desa Menara Indah, Kecamatan Bontomatene, Kabupaten...
-
MEDIA SELAYAR. Pelantikan dan pengucapan sumpah janji 25 Anggota DPRD Kabupaten Kepulauan Selayar Periode 2024-2029 berlangsung di Ruang Rap...
-
MEDIA SELAYAR. Pemerintah Kabupaten Kepulauan Selayar mengeluarkan surat larangan bagi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) men...

