Kegiatan tersebut merupakan agenda tahunan dengan memberikan paket sembako kepada masyarakat kurang mampu setiap bulan Ramadan yang disebar tiap dusun dan lingkungan se-Kabupaten Kepulauan Selayar yang meliputi daratan dan kepulauan.
Pembelian paket sembako tersebut adalah murni kepedulian seluruh pengurus yang merupakan sumbangan dari pengurus PKK kabupaten dan keuntungan dari penjualan kalender PKK Tahun 2020 dengan menghasilkan sebanyak 495 paket. (*)