MEDIA SELAYAR. Sejumlah pejabat negara dan tokoh nasional dipastikan akan ikut menghadiri puncak Hari Jadi Selayar Ke 414, pada Jumat, 29 Nopember 2019, di Lapangan monumental Pemuda Benteng Selayar.
Diantaranya Putra Selayar yang saat ini duduk sebagai Anggota DPR RI, Muh. Rapsel Ali. Ia tiba melalui bandara H. Aroepala, pada Kamis (28/11).
Kedatangan Rapsel ke kampung halamannya di dampingi Istri, Dr. Hj. Sit. Nur Azizah Ma'ruf Amin.
Kedatangan tokoh nasional lainnya diantaranya, Dr. Tanri Abeng, S.E., M.B.A, yang juga telah tiba di Selayar melalui bandara H. Aroepala, hari ini.
Kadatangan sejumlah tokoh nasional dan pejabat negara, termasuk Wakil Gubernur Sulsel dijemput langsung oleh Bupati Kepulauan Selayar, H.M Basli Ali. (*)
Home
MEDIA SELAYAR
HARI JADI SELAYAR KE-414, Sejumlah Tokoh Nasional Dan Anggota DPR RI Tiba Di Selayar
Trending Now
-
MEDIA SELAYAR - Dalam sepekan terakhir cuaca ekstrim musim angin barat dan ombak menerjang wilayah pesisir dan wilayah Kepulauan Selayar. ...
-
MEDIA SELAYAR - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini gelombang tinggi yang berpotensi terjadi ...
-
MEDIA SELAYAR | JAKARTA — Ketua Guru Ngaji dan Mubaligh Indonesia, Ustadz Ahmad Sodiq meminta Badan Gizi Nasional (BGN) mengkaji ulang ter...
-
Gelombang Tinggi Hingga 4 Meter Intai Laut Sulsel, Sejumlah Kapal Tujuan Selayar Tertahan Di MaumereMEDIA SELAYAR | BENTENG — Perairan Kepulauan Selayar pada bulan Januari 2026 sedang mengalami cuaca ekstrem, akibat fase angin muson barat...
-
MEDIA SELAYAR - Cuaca ekstrim angin musim barat disertai hujan dan gelombang tinggi diperairan Kepulauan Selayar menyebabkan lumpuhnya seju...


