NA Kunjungan Konsolidasi Ke Selayar

MEDIA SELAYAR. Bakal Calon Gubernur Sulsel, Nurdin Abdullah tiba di Kabupaten Kepulauan Selayar dengan menggunakan helikopter mendarat dilapangan Pemuda Benteng, Rabu 10 Januari 2018. Kunjungan ini menurut seorang pengurus Partai yang ikut menjemput kedatangannya adalah kunjungan konsolidasi jelang Pilgub.
Pantauan Pewarta dilapangan Pemuda, kedatangan Nurdin Abdullah dijemput oleh Ketua DPC PKS Kepulauan Selayar Arfianto Ridwan S.TP dan Pengurus, Ketua DPD PDI,P Kabupaten Kep. Selayar , Anas Kasman serta pengurus. Sejumlah Anggota DPRD juga terpantau hadir dan ikut menjemput. (Tim)
BACA JUGA : KPU Selayar Laksanakan Raker Persiapan Coklit Data Pemilih
Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE
Trending Now
-
MEDIA SELAYAR. Perbuatan manipulasi dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia diartikan sebagai penggelapan; penyelewengan. Sehingga memanipulasi d...
-
MEDIA SELAYAR. Anggaran bantuan sosial yang dikucurkan Pemerintah Kabupaten Kepulauan Selayar melaui Dinas Sosial di tahun 2024 berjumlah mi...
-
MEDIA SELAYAR. Pemerintah Kabupaten Kepulauan Selayar mengeluarkan surat larangan bagi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) men...
-
MEDIA SELAYAR. Sekretaris Daerah Kepulauan Selayar, Drs. Mesdiyono, M.Ec., Dev mengukuhkan sejumlah pejabat Pimpinan Tinggi Pratama serta me...
-
MEDIA SELAYAR - Ketua Umum Partai NasDem melalui maklumat dari DPP Partai Nasdem, mengambil langkah tegas dengan mengumumkan non aktifnya 2...

